Minggu, 27 November 2011

Studi Kasus#3


Tentang hukum , hukum itu suatu peraturan yang di buat untuk memberi sangsi kepada orang yang berbuat yang melanggar hukum tersebut , tapi di Negara kita ini hukum bagaikan permainan misalkan yang lagi marak koruptor dan maling . Koruptor itu mengambil duit rakyat berarti mengambil barang rakyat yang jumlah nya lebih dari satu , sedangkan maling mengambil barang dari satu orang . Aneh nya kenapa maling yang lebih berat hukumnya dari koruptor tersebut , berarti hukum disini dapat di mainkan oleh pihak tertentu , sedangkan maling tersebut tidak bisa memainkan hukum karena tidak sanggup membayar kepada pihak tertentu  . Koruptor tersebut terkena pidana lebih ringan dari maling tersebut . ketika di penjara antara koruptor dan maling tersebut mendapatkan perlakuan yang beda misalnya koruptor mendapat fasilitas yang lebih karena dia BISA , si maling itu tidak bisa . dalam artian si koruptor tersebut hidup di surga penjara . mungkin untuk menghilangkan koruptor dan maling mungkin hukum yang di buat , hukum yang membuat orang  jera dan tidak mau meniru atau melakukan perbuatan yang melanggar hukum


Rangkuman #3


E.Warganegara dan Negara

Pada waktu sebelum terbentuknya Negara, setiap individu mempunyai kebebasan penuh untuk melaksanakan keinginannya  dimana manusia di dunia masih berlaku hukum rimba yaitu adanya penindasan yang kuat terhadap yang. Pada saat itulah manusia merasakan perlunya ada suatu kekuasaan yang mengatur kehidupan individu-individu pada suatu Negara.

Kamis, 03 November 2011

Studi Kasus #2

Sedikit bingung mencari artikel , saya mengunakan sedikit fakta yang ada .

        Perilaku menyimpang remaja sekarang sudah marak dan sangat banyak contoh nya , tapi saya sedikit membahas Penggunaan narkoba di kalangan pelajar   . Faktor yang menyebabkan  ada beberapa faktor mungkin berpangaruh  : Individu ,  Keluarga ,Lingkungan . Keluarga ketika seorang anak depresi dengan

Minggu, 30 Oktober 2011

Rangkuman #2



C.Individu, Keluarga dan Masyarakat

PENDAHULUAN

Manusia pada dasarnya adalah mahluk yang hidup dalam kelompok dan mempunyai organisme yang terbatas di banding jenis mahluk lain ciptaan Tuhan. Untuk mengatasi keterbatasan kemampuan organisasinya itu, menusia mengembangkan sistem-sistem dalam hidupnya melalui kemampuan akalnya . Dalam kehidupannya sejak lahir manusia itu telah mengenal dan berhubungan dengan manusia lainnya. Seandainya manusia itu hidup sendiri, misalnya dalam sebuah ruangan tertutup tanpa berhubungan dengan manusia lainnya, maka jelas jiwanya akan terganggu

Kamis, 06 Oktober 2011

Studi Kasus



Persebaran Penduduk

Persebaran penduduk di Indonesia tidak merata baik persebaran antar pulau, propinsi, kabupaten maupun antara perkotaan dan pedesaan..

Pulau Jawa dan Madura yang luasnya hanya ±7% dari seluruh wilayah daratan Indonesia, dihuni lebih kurang 60% penduduk Indonesia.

Rangkuman


A.ISD Sebagai salah satu MKDU


ILMU SOSIAL DASAR SEBAGAI KOMPONEN MATA KULIAH DASAR UMUM

Tujuan pendidikan umum di perguruan tinggi adalah :
1. Sebagai usaha membantu perkembangan kepribadian mahasiswa agar mampu berperan sebagai anggota masyarakat dan bangsa serta agama
2.    Untuk menumbuhkan kepekaan mahasiswa terhadap masalah-masalah dan kenyataan-kenyataan sosial yang timbul di dalam masyarakat Indonesia
3.  Memberikan pengetahuan dasar kepada mahasiswa agar mereka mampu berpikir secara interdisipliner, dan mampu memahami pikiran para ahli berbagai ilmu pengetahuan, sehingga dengan demikian memudahkan mereka berkomunikasi